Wow Luar Biasa Karya Desain Muridku


Halo Gaes,
Kali ini Sam Londo mendampingi para siswa kelas 8A, 8B, 8C SMPK Santa Maria 2 Malang tahun ajaran 2022-2023, berupa desain produk kemasan dengan aplikasi vektor.
Aplikasi tersebut diajarkan pada pelajaran Prakarya digabungkan dengan pelajaran TIK (Bimbingan TIK). Aplikasi yang digunakan adalah Inkscape yang bersifat gratis. Siswa diajarkan tidak menggunakan aplikasi bajakan agar mereka lebih menghargai kekayaan intelektual.
Produk kemasan yang didesain sesuai pilihan masing-masing siswa dengan tengat waktu 3 kali pertemuan. Lalu hasilnya dicetak di percetakan digital printing. Sekalian anak-anak diberikan pengalaman berinteraksi dengan pekerja digital printing.
Ternyata siswa sangat antusias dalam pembelajaran dan hasilnya memang sungguh luar biasa.
Berikut hasil desain siswa mereka:

 






































Post a Comment

Terima kasih atas komennya

Previous Post Next Post